PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk merupakan perusahaan yang
bergerak dibidang transportasi penerbangan di Indonesia dengan status
Badan Usaha Milik Negara. Peseroan didukung oleh pesawat-pesawat modern
serta perawatan rutin dan berkala supaya memberikan kenyamanan bagi para
penumpang. Garuda Indonesia memiliki rute-rute yang ada hampir
diseluruh bandar udara di Indonesia serta melayani penerbangan ke luar
negeri. PT Garuda juga telah memiliki anak perusahaan yang sama bergerak
dibidang penerbangan yaitu
Citilink Air Garuda Indonesia yang didirikan sekitar tahun 2001 yang lalu.
PT Garuda Indonesia dan Citilink berkomitmen beserta jajaran dan staf
karyawan berkomitmen untuk menjadi perusahaan transportasi terbesar dan
terbaik di Indonesia dan dimata dunia. Garuda Air Lines kembali membuka
rekrutmen pekerjaan dengan kualifikasi sebagai berikut:
Pramugari
Persyaratan:
- Diutamakan Perempuan
- Single
- Sehat jasmani dan rohani
- Tinggi badan dan Berat badan proporsional
- Usia minimal SMA/SMK sederajat
- Mampu berkomunikasi dengan baik
- Berpenampilan menarik
Jika anda memenuhi syarat-syarat diatas, segera persiapkan surat
lamaran, cv serta foto terbaru. Lamaran dibawa langsung ke alamat;
Auditorium Garuda Indonesia pada hari Selasa 12 November 2013.
Keterangan lebih lanjut silahkan
Lihat disini